Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2024

Media Vidual Animasi

 Tugas Kajian Seni Rupa Dan Desain Nama : Ahmad Fadillah NPM : 202246500039 Kelas : R4A Kata animasi berasal dari bahasa Latin, anima yang berarti “hidup” atau animare yang berarti “meniupkan hidup ke dalam”. Kemudian istilah tersebut dialih bahasakan ke dalam bahasa Inggris menjadi Animate yang berarti memberi hidup (to give life to), atau Animation yang berarti ilusi dari gerakan, atau hidup. Lazimnya istilah animation diartikan membuat film kartun (the making of cartoons). Istilah animation tersebut dialih bahasakan ke dalam bahasa Indonesia menjadi Animasi. Kata “Animasi” itu sendiri sebenarnya penyesuaian dari kata “animation” (dalam bahasa inggris), berasal dari kata dasar “to animate”, dalam kamus umum Inggris-Indonesia berarti “menghidupkan” (Wojowasito, 1997). Secara umum animasi merupakan suatu kegiatan menghidupkan, menggerakkan benda mati; Suatu benda mati diberikan dorongan kekuatan, semangat dan emosi untuk menjadi hidup dan bergerak, atau hanya berkesan hidup. Pemb

Menemukan diri dalam kajian seni rupa dan desain

 Hallo perkenalkan nama saya Ahmad Fadillah biasa dipanggil Fadil, saya lahir dan besar di kota Depok, saya adalah mahasiswa Universitas Indraprasta PGRI. Saya sedang menjalankan semester 4 pada prodi Desain Komunikasi Visual. Untuk kesukaan yang saya suka yaitu, saya suka sekali dengan alam yaitu gunung dan pantai tetapi sampai saat ini saya belum tercapai mendaki gunung hanya bisa menikmati keindahannya dari layar kaca hehe.  Interested saya terhadap Desain Komunikasi Visual (DKV), Untuk saya pribadi dalam dunia desain ini adalah hal yang baru untuk saya, saya memutuskan untuk mengambil DKV karena saya ingin terjun ke dunia desain, saya linjur dari jurusan sebelumya pas saya SMK. Saya dari SMK dengan jurusan RPL, setelah saya lulus SMK saya langgung memutuskan langsung kuliah karena saya tidak mau buang-buang waktu.  Banyak hal-hal baru yang saya belum tau dalam dunia desain, justru saya senang dapat banyak belajar hal-hal baru, saya juga banyak belajar desain dari teman-teman saya,